:::SELAMAT DATANG DI FORUM OPERATOR PENDATAAN PENDIDIKAN SELURUH INDONESIA KECAMATAN KEMAYORAN,SEMOGA INFORMASI YANG KAMI SAJIKAN BERMANFAAT:::

Jumat, 01 Juli 2016

CONTOH PENGOLAHAN NILAI IJAZAH K.2006 dan K.13

PENGOLAHAN NILAI IJAZAH PLUS !
MENGANTISIPASI JIKA POINT 1b diminta dikumpulkan
------------------------------------------------------------------------
Kepada Yth Bp/Ibu Ka.SDN/S mengingaatkan kembali:
1.Sebelum Pengisian Blanko Ijazah agar mengirimkan
a. Fc.Akta kelahiran
b. Pengolahan nilai rata rata raport dan nilai ujian sekolah
c .Data dan Nilai yg ditulis pada Foto Copy Blanko ijazah diparaf kasek dan guru kls 6
2. Bagi sekolah yang Regruping tdk ada lagi tertuĺis pagi dan petang.untuk itu stempel yg masih terdpat Pagi dan Petang untuk membuat stemp baru tdk menggunakan pg/ pt lg ukuran sama dgn yg lama
3. Bagi yg tidak Regruping sekolah sesuai nomen klatur :
SDN......PT
SDN......Petang
SDN..... PG
SDN..... Pagi
Terima kasih.
Ctt : Bagi Sekolah yang sudah menyelesaikan pengolahan nilai sebelum ada paraf pengawas tdk diperkenankan menulis ke Blanko Ijazah Asli.
---------------------------------------------------------------------------


KURIKULUM 2006>>>DOWNLOAD !
KURIKULUM K.13 >>> DOWNLOAD !

BLANGKO ISIAN  RESMI UNTUK DISALIN KE BLANGKO IJAZAH ASLI MASIH MENUNGGU DARI PDSIP

Tidak ada komentar:

Posting Komentar